Selasa, 15 Juli 2014

Makanan sehat penderita hipertiroid

Makanan sehat penderita hipertiroid

Makanan sehat penderita hipertiroid ~ Hipertiroid atau dalam bahasa inggris overacting thyroid adalah kondisi medis dengan kelebihan hormon tiroid. Tiroid terletak dibagian depan leher merupakan bagian dari sistim endokrin, berfungsi untuk memprosuksi hormon tiroid ke seluruh tubuh untuk menontrol proses pertumbuhan dan metabolisme tubuh.

Kelebihan hormon tiroid menyebabkan ketidakseimbangan metabolik. Penyakit pengancam jiwa ini mempengaruh penurunan berat badan secara drastis, Jantung berdebar, Mudah marah, sering gugup dan Moody. Penyakit ini lebih sering mengancam wanita dibanding laki-laki. Penyakit ini terjadi akibat disfungsi kelenjar tiroid, hifofisis atau hipotalamus.  Kelenjar tiroid menghasilkan hormon tiroksin (tetra-iodothyronine) dan tri-iodothyronine, yang mengatur tingkat metabolisme tubuh. Semakin banyak hormon-hormon dalam darah, semakin cepat metabolisme. Hormon-hormon yang disebut sebagai T4 dan T3 masing-masing, yang mencerminkan jumlah atom yodium dalam setiap hormon. Tubuh membutuhkan sekitar 150mcg yodium per hari untuk memungkinkan tiroid untuk membuat hormon yang cukup. Kelenjar pituitari di otak mengatur produksi hormon dengan melepaskan zat kimia yang disebut thyroid stimulating hormone (TSH).
 
Penyakit hipertiroid terjadi karena beberapa faktor
  • Penyakit Graves (gangguan kekebalan tubuh yang menghasilkan kelebihan hormon tiroid)
  • Tumor. 
  • Ketidak seimbangan hormon (Pemasukkan yang berlebihan dari hormon-hormon tiroid -Pengeluaran yang abnormal dari TSH/Thyroid Stimulating Hormon).
  • Tiroiditis (peradangan kelenjar tiroid).
  • Pemasukkan yodium yang berlebihan.

Gejala penyakit hipertiroid

Pada umumnya penyakit hipertiroid Pada tingkat awal mungkin tidak menunjukkan gejala. Gejala muncul ketika penyakit hipertiroid berada pada tahap lanjut. Gejala yang terjadi biasanya berkaitan dengan percepatan atau peningkatan sistem metabiolisme tubuh.
  • Keringat berlebihan
  • Rasa panas yang terlalu
  • Pergerakan-pergerakan usus besar yang meningkat
  • Gemetaran
  • Kegelisahan; agitasi
  • Denyut jantung yang cepat
  • Kehilangan berat badan
  • Kelelahan
  • Konsentrasi yang berkurang
  • Aliran menstrual yang tidak teratur dan sedikit
Pada penderita dengan usia yang lebih tua, gejala denyu jantung yangsangat cepat berkemungkinan memicu terjadinya penyakit gagal jantung. Lebih parah lagi, hipertiroid yang tidak diobati dengan tepat dapat memicu terjadinya "thyroid storm" atau suatu kondisi yang melibatkan tekanan darah tinggi, demam dan gagal jantung. Kemungkinan lainnya juga dapat mempengaruhi gangguan mental seperti kebingungan, kegelisahan dan bahkan kegilaan. 

Diagnosis hipertiroid


Hipertiroid dapat dicurigai pada pasien-pasien dengan kondisi:
  • Gemetaran
  • Keringat berlebihan
  • Kulit yang seperti beludru halus
  • Rambut halus
  • Denyut jantung yang cepat dan
  • Adanya pembesaran kelenjar tiroid.
Mungkin ada pembengkakan disekeliling mata dan suatu tatapan yang karakteristik disebabkan oleh peninggian dari kelopak mata bagian atas. Gejala-gejala yang lebih lanjut biasanya lebih mudah dideteksi, namun gejala-gejala awal, terutama pada orang-orang yang lebih tua, mungkin tidak cukup dengan memperhatikan mata. Kemungkinan besar darah diperlukan untuk mengkonfirmasi diagnosisnya. 

Makanan sehat penderita penyakit hipertiroid
  1. Stroberi = Anda membutuhkan makanan yang mengandung yodium dalam diet anda untuk membantu tiroid mengelola metabolisme, detoksifikasi dan meningkatkan pertumbuhan dan perkembangan. Jadi, sertakan makanan yang kaya yodium seperti: sroberi, yogurt, produk susu, dan kacang.
  2. Jamur = kekurangan selenium merupakan salah satu penyebab munculnya gangguan tiroid. Jamur adalah sumber makanan yang kaya akan selenium.
  3. Bawang putih = bawang putih merupakan rempah-rempah yang kaya akan selenium yang tidak hanya sehat untuk tiroid, tetapi juga untuk pasien diabetes dan jantung.
  4. Bayam = sayuran yang berdaun hijau merupakan sumber makanan yang kaya akan vitamin, protein, mineral dan yang paling penting asam lemak omega 3. Sertakan bayam untuk menjaga metabolisme tubuh anda.
  5. Daging merah = Daging merah (contohnya sapi) sangat kaya akan zat bersi yang sehat untuk tubuh. Namun ingat, penderita tiroid harus memilih daging merah yang rendah lemak
  6. Telur = Produk makanan yang berasal dari ungga dan susu sangat baik untuk mengatasi masalah tiroid. Mereka tidak hanya kaya akan kalsium, tetapi juga merupakan sumber zat besi dan yodium.
  7. Gandum = Gandum murni seperti beras merah, oatmeal dan barley memiliki banyak kandungan vitamin B dan nutrisi yang dapat meningkatkan metabolisme anda. Hal ini pada gilirannya dapat merangsang kelenjar tiroid untuk mengeluarkan hormon tiroid.
  8. Brokoli = Sayuran hijau ini dapat mengurangi senyawa-senyawa yang membahayakan fungsi tiroid.
  9. Hati sapi = Vitamin B12 dan selenium yang terkandung dalam hati sapi harus disertakan dalam diet sehat anda untuk menyeimbangkan kekurangan selenium yang pada akhirnya dapat mengobati penyakit tiroid.
  10. Tomat = Vitamin C yang terkandung dalam tomat harus disertakan dalam diet tiroid. Antioksidan dalam tomat juga dapat meningkatkan penyerapan zat besi dalam tubuh.
  11. Minyak kelapa = Asam lemak esensial dalam minyak kelapa dapat dengan cepat diubah menjadi energi dan ini bisa mengatur fungsi tiroid.
  12. Tiram = makanan laut kaya sulfur, sulfur dalam tiram mengatur fungsi tiroid dan menjaganya tetap sehat.
Cara alami mengobati penyakit hipertiroid

Jelly gamat gold g merupakan produk obat tradisional yang terbuat dari ekstrak teripang emas 25% species Stichopus Variegetus. Jelly gamat gold g diproduksi dengan teknologi modern melalui 3x destilasi sehingga tidak berbau amis, tetapi kealamian dan kemurnian air teripang yang dihasilkan tetap terjaga dengan baik.
Dibandingkan dengan produk teripang yang ada, jelly gamat gold g merupakan produk terbaik (species terpilih dari 1000 species teripang yang ada di dunia). Satu-satunya teripang yang mengandung Gamapeptide sehingga mampu mencegah inflamasi, mengaktifkan pertumbuhan dan aktifitas sel, dan mempercepat penyembuhan luka (3kali lebih cepat).
Berdasarkan hasil penelitian yang dilakukan dibeberapa Universitas – Malaysia, Jelly gamat gold g mengandung semua asam amino, mineral dan semua vitamin, terkecuali vitamin K. Karenanya jelly gamat gold g berkhasiat sebagai obat serbaguna / multikhasiat dan sebagai antiseptik alamiah. Kandungan jelly gamat gold g berdasarkan hasil penelitian :
  • Protein 86.8%
  • Kolagen 80.0%
  • Asam Amino
  • Lektin
  • Mukopolisakarida
  • Antiseptik alamiah
  • Chondroitin dan Glucosaminoglycans (GAG’s)
  • Omega – 3, 6 dan 9
  • Vitamin dan Mineral
Selain beberapa kandungan diatas, teripang/gamat juga memiliki zat anti kanker alamiah dan kandungan CGF (CELL GROWTH FACTOR) yang tinggi.

Klik Disini Untuk Info Dan Cara Pemesanan jelly gamat Gold G

Daftar Harga Jelly gamat Gold G
daftar harga gold g

Format Pemesanan Jelly Gamat Gold G



5 komentar:

  1. Untuk Info Cara Pemesanan Dan Pengiriman Barang Bisa hubungi 085797938002 atau PIN : 286E80BB

    BalasHapus
  2. thanks atas infonya, ditunggu artikel yang lainnya

    http://obatnyapenyakit.com/obat-herbal-penyakit-maag/

    BalasHapus
  3. Gan.. Itu di atas penjelasannya hipertiroid kelebihan yodium tapi kenapa dietnya itu kaya akan yodium?

    BalasHapus
  4. Gan.. Itu di atas penjelasannya hipertiroid kelebihan yodium tapi kenapa dietnya itu kaya akan yodium?

    BalasHapus