Jumat, 12 Juni 2015

Manfaat pisang untuk ibu hamil

Manfaat pisang untuk ibu hamil 

Manfaat pisang untuk ibu hamil ~ Saat hamil, ibu anda mungkin memberikan banyak tips yang kadang membingungkan, banyak dari saran yang diberikan merupakan mitos, namun tidak selalu. Banyak saran yang diberikan orang tua kita juga bisa dibuktikan secara ilmiah.

Wanita hamil selalu dicereweti dengan segudang pantangan makanan oleh orang tua, terutama ibu. Namun yakinlah, buah yang satu ini aman dikonsumsi oleh ibu hamil. ketika hamil, penting untuk mnejaga kesehatan bagi diri sendiri dan juga bagi pertumbuhan bayi. Buah pisang sebaiknya dikonsumsi lebih sering selama masa kehamilan karena mengandung berbagai nutrisi bermanfaat seperti Vitamin B6, folat, Vitamin C, dan sebagainya.

Berikut ini beberapa manfaat pisang untuk ibu hamil :
  • Memenuhi Kebutuhan Energi
    Ekstra energi diperlukan untuk pertumbuhan janin serta produksi plasenta. Menurut pakar kesehatan ibu hamil membutuhkan sekitar 1.500 kJ energi dalam sehari. Asupan energi ini bisa didapatkan dengan mengkonsumsi dua buah pisang yang akan memberi 1.000 kJ energi. Selain itu, dua buah pisang mendukung energi Anda dalam bentuk lemak bebas, dan mereka juga akan tetap membuat tubuh Anda tetap bugar
  • Sebagai Asupan Karbohidrat.
    Pisang merupakan sumber karbohidrat yang sangat baik karena terbentuk dari gula alami dan sedikit pati. Pisang dapat memenuhi kebutuhan Energi tambahan yang diperlukan dalam kehamilan terutama harus berasal dari karbohidrat dan protein, dan sedikit lemak
  • Sebagai Asupan Protein
    Protein dibutuhkan selama masa kehamilan untuk mendukung pertumbuhan sel baru pada ibu dan bayi, terutama di trisemester dua dan tiga. Sekitar 14 gram protein dibutuhkan oleh ibu hamil, dan itu bisa diraih dengan mengkonsumsi telur, roti, dan pisang
  • Kaya akan Vitamin B6
    Vitamin ini dibutuhkan untuk membentuk jaringan sehat, membuat sel-sel darah merah, dan membawa impuls syaraf. Dua buah pisang akan mengakomodir kebutuhan vitamin B6 yang biasanya meningkat hingga 1.9 mg per hari selama masa kehamilan.
  • Mengandung asam Folat
    Zat ini dibutuhkan untuk pertumbuhan sel-sel baru dan gen, terutama untuk pertumbuhan sel darah merah yang sangat dibutuhkan dalam masa kehamilan. Kekurangan folat berpotensi menimbulkan kelainan tulang belakang pada bayi. Sumber folat terbaik sebenarnya terdapat pada sayuran berdaun hijau, ekstrak ragi, dan hati. Tapi, pisang juga berkontribusi menyumbang folat pada saat kehamilan
  • Kaya akan Vitamin C
    Ascorbic Acid (vitamin C) diperlukan untuk membentuk pembuluh darah, kulit, gusi, dan bahkan tulang. Tambahan vitamin C yang dibutuhkan selama kehamilan biasanya meningkat dari 45 mg - 60 mg per hari. Buah pisang adalah sumber vitamin C yang cukup baik. Dua buah pisang akan memenuhi setengah dari kebutuhan harian vitamin C pada saat kehamilan.
  • Sebagai Asupan Zat besi.
    Zat besi diperlukan untuk kesehatan darah, terutama membantu membawa oksigen ke seluruh tubuh, membantu pertumbuhan dan nafsu makan. Kebutuhan zat besi pada saat hamil bisa melompat dari 18 mg - 27 mg. Pisang hanya sedikit mengandung zat besi, tetapi kandungan vitamin C nya sangat membantu penyerapan zat besi dari usus. Satu pisang ukuran sedang menyediakan sekitar 0,5 mg zat besi
Minuman Kesehatan yang baik untuk ibu hamil

Jika pisang merupakan buah yang sangat baik untuk ibu hami, jelly Gamat Gold G adalah minuman kesehatan yang sangat baik untuk ibu hamil. Terbuat dari teripang emaas laut yanng aman dikonsumsi dan tidak menyebabkan efek samping negatif dan juga tidak mengakibatkan efek ketergantungan.

Jelly gamat Gold G Memiliki keunggulan yang mumpuni dalam hal memenuhi kebutuhan nutrisi kita. Stichopus Variegatus yang menjadi bahan utama Jelly Gamat Gold G sudah dipercaya sejak ratusan tahun yang lalu oleh para bangsawan di Asia sebagai obat ajaib yang mampu mengatasi berbagai penyakit. Mereka juga (para bangsawan) menempatkan teripang/gamat emas sebagai menu makanan istimewa di Istana.
Dan sekarang, teripang atau gamat ini sudah diteliti oleh para ahli dan memberikan bukti yang menakjubkan. Teripang ini benar-benar bagus untuk kesehatan kita. Yang pada akhirnya ialah produksi ekstrak teripang menjadi suatu produk herbal unggulan, dan yang paling penting ialah khasiat dan keutamaan herbal dari teripang ini tidak hilang. Aman dikonsumsi oleh siapa saja sekalipun oleh orang yang alergi makanan laut. Jelly Gamat Gold G juga aman dikonsumsi oleh balita, bayi, bahkan ibu hamil. Sehingga bagi Anda yang menderita maag ketika hamil, sangat disarankan agar mengkonsumsi Jelly gamat Gold G ini.
Kandungan teripang dibawah ini adalah sedikit dari keunggulan teripang yang berhasil terkuak oleh para ahli :
  1. Protein 86,8 %;
  2. 80% kolagen;
  3. Mucopolysacarida;
  4. Condroitin Sulfat dan Glukosamin;
  5. Omega 3;
  6. Mineral;
  7. Bio Active Element;
  8. dan kandungan biologi aktif lainnya yang jumlahnya mencapai 50 jenis kandungan biologi aktif.

Klik Disini Untuk Info Dan Cara Pemesanan Jelly Gamat Gold G

Format pemesanan Jelly Gamat Gold G

GMK : Jumlah Pesanan : Nama : Alamat : No Hp : 

Kirim Ke : 085797938002
PIN : 286E80BB





 


0 komentar:

Posting Komentar